Kamis, 10 Februari 2011

Strawberry & Lychee Mousse Puding Cake for CNY

Setelah Klappertart dan Cantilly Cake, yang satu ini request dari mertua untuk Imlek "Puding Cake". Karena pengen sesuatu yang beda akhirnya jadilah kolaborasi antara Strawberry 'n Lychee ini...hehehe.... Sayangnya ga ada buah lychee yang asli..wkwkk....



But the taste like usually, tetep enyak..enyak...Perpaduan antara puding yang lembut dan cake didalamnya, ditambah lagi fresh fruit,.... hmm... yummy..... :0)

Tidak ada komentar: